Hikmah
Dikirim tanggal Oct 5, 2012 6:12:52 AM 1,275 Kali dibaca
Edward Mortimer mengatakan Islam lebih besar menekankan aspek sosial ketimbang ritual. Islam adalah agama yang kompleks terutama dalam mengupas persoalan sosial.Dikirim tanggal Oct 9, 2012 6:51:06 AM 1,495 Kali dibaca
Barang siapa memasukinya (Baitullah itu) menjadi amanlah dia; mengerjakan haji adalah kewajiban manusia terhadap Allah, yaitu (bagi) orang yang sanggup mengadakan perjalanan ke Baitullah. Barang siapa mengingkari (kewajiban haji), maka sesungguhnya Allah Maha Kaya (tidak memerlukan sesuatu) dari semesta alam (Q.S. Ali Imran [3]: 97)Dikirim tanggal Oct 15, 2012 9:18:40 AM 1,483 Kali dibaca
Minggu lalu kita telah sampai pada bahasan secara singkat mengenai syarat-syarat memperoleh haji mabrur. Setidaknya ada empat syarat yang manjadikan seseorang memperoleh predikat haji mabrur. Keempatnya telah disebutkan sekilas namun belum dijelaskan lebih lanjut. Kini penulis akan menjelaskannya lebih mendalam agar tema yang dibuat sesuai dengan keinginan pembaca.Dikirim tanggal Apr 5, 2015 4:53:23 AM 3,523 Kali dibaca
Niat merupakan suatu hal yang sangat sering kita dengar. Sederhana, akan tetapi memiliki makna yang dalam. Seseorang yang akan melakukan suatu perbuatan tentunya berdasarkan pada niat. Ingin makan, karena ada niat untuk makan, ingin bekerja karena ada niat untuk bekerja, bepergian tentunya juga karena ada niat untuk bepergian, dan lain sebagainya segala sesuatu berdasarkan pada niatnya.MANUSIA, MAKHLUK YANG TAK LUPUT DARI REZEKI ALLAH
Dikirim tanggal Apr 5, 2015 4:58:18 AM 2,409 Kali dibaca